Sehat ala Rasolullah Bisa Hidup Tenang
Inilah Sehat Ala Rasolullah Bisa Hidup Tenang Damai Dunia Akhirat
Hidup.sehat terbebas dari sakit jasmani maupun Rohani adalah idaman setiap orang. Sehat adalah nikmat yang paling berharga dalam hidup ini. Ketika kita sehat, bisa melakukan aktivitas yang beragam. Namun, ketika kita sakit tidak akan bisa melakukan aktivitas sendiri. Sehat yang paling praktis adalah sehat ala rosullah.
Rosullah sepanjang hidupnya hanya sakit dua kali. Sebagai seorang muslim pun kita harus sehat dan dapat merujuk kesehatan yang telah Rosullah kerjakan dan juga contohkan. Ikuti artikel ini terus agar mendapatkan ilmunya sehat ala Rosullah.
Inilah Sehat Ala Rasolullah Bisa Hidup Tenang
Nabi Muhammad SAW merupakan junjungan umat Islam, pemberi arah dan petunjuk kehidupan. Banyak sekali pelajaran tentang hidup dan, ilmu pengetahuan bagi umat manusia ysng beliau tinggalkan, khususnya untuk umat Islam. Salah satu yang beliau tinggalkan adalah kiat-kiat agar tubuh sehat secara fisik. fisiknya yang sehat akan senantiasa beribadah dwngan baik.fan kuat katena terjaga kesehatannya.
1.Makan Teratur dan Terkendali
Makanlah secukupnya dan jangan berlebihan. Segala sesuatu yang berlebihan itu tidak bagus. Berhentilah makan sebelum kenyang dan jangan melanjutkan makan terlebih apabila sudah kenyang. Dalam kehidupan sehari-hari yang kita lakukan kalau makan terlalu kenyang akan terasa sakit diperut. Jadi apabila kita makan , kita harus bisa menira -ngira makanan yang kita ambil bisa habis apa tidak.
Kunyahlah makanan sebanyak 35 kali baru ditelan. Ternyata dalam ilmu kesehatan pun kita harus mengunyah makanan dengan lembut sebelum ditelan. Hal ini akan memudahkan kerja lambung
Jika makan malam jangan lebih dari jam.20.00 dan jangan dibiasakan makan malam setelah jam 20.00. Setelah selesai makan jangan langsung tidur. Kenapa? Karena kalau malam hari organ tubuh beristirahat jika dipaksakan akan organ pencernaan akan bekerja dan tidak bisa terproses semuanya. Jika demikian akan terjadi penunpukan atau penimbunan dan akan merusak organ tubuh.
Allah telah memberikan yang terbaik untuk kita. Diciptakan siang hari untuk berikhtiar atau usaha dan malam hari untuk istirahat. Pencernaan pun bekerja mengikuti pola ini. Sungguh besar Allah Memberikan karunia kepada Umat-Nya.
Dalam Hal Minum
Kebiasaan sehat ala Nabi Muhammad lainnya dengan menganjurkan minum secara bertahap. Jadi, janganlah Bunda langsung minum banyak dalam satu tegukan tapi lakukan secara bertahap.
“Jangan minum dalam satu tegukan seperti unta, tapi dalam dua atau tiga (tegukan). Sebutkan Nama Allah (yaitu, ucapkan bismillah) ketika Anda mulai minum dan pujilah Dia (yaitu ucapkan alhamdulillah) setelah Anda selesai (minum).” (HR. Al-Tirmidzi)
Sains membuktikan bahwa ketika seseorang minum terlalu banyak air dalam waktu singkat, mereka dapat mengalami sakit kepala, ketidakseimbangan kadar elektrolit darah, dan terkadang pusing. Minum perlahan membantu Bunda benar-benar menyerap cairan dan mendapatkan manfaat maksimal.
Inilah minum yang menyehatkan yang dicontohkan oleh Rosullah
Minumlah air putih 2 liter sehari, Nabi Muhammad SAW memberikan tuntunan sebagai berikut :
- Bangun tidur minum 1 gelas.
- Sebelum sholat subuh 1 gelas.
- Setelah sholat subuh 1 gelas.
- Sebelum mandi 1 gelas.
- Sesudah mandi 1 gelas.
- Kemudian genapilah 2 liter sampai jam 18.00
Adab minum, sebagai berikut:
- Duduk.
- Pakai tangan kanan.
- Seteguk demi seteguk.
- Baca basmala; dan
- Alhamdulillah.
Pada malam hari, apalagi akan tidur cukup 1 atau 2 teguk, tidak boleh 1 gelas/lebih karena bisa merusakkan organ ginjal.
3.Makan makanan Yang Baik/toyyib
Rosolullah selalu mengkonsumsi sayuran-sayuran untuk menu utama makan malam. Sayuran banyak mengandung serat. Ini sangat baik untuk kesehatan tubuh.
4 Berolahraga
Nabi Muhammad SAW sangat menganjurkan berolahraga, terlebih lagi latihan fisik. Rasulullah pernah bersabda, "Mukmin yang kuat lebih baik dan lebih dicintai Allah dari pada mukmin yang lemah, padahal keduanya sama-sama baik." Memiliki tubuh yang kuat secara fisik sangat dianjurkan oleh agama karena seseorang akan lebih aktif dan energik dalam menjalankan ibadah serta mengurus kebutuhan orang lain.
Nabi Muhammad SAW sendiri memiliki sejumlah olahraga favorit yaitu memanah, menunggang kuda dan unta, hingga berlari. Hal itu menunjukkan bahwa tubuhnya tidak hanya sehat, tapi juga kuat. Olahraga favorit Rasulullah tersebut juga ternyata sangat dianjurkan dalam ajaran Islam lho!
5 Menjaga Kebersihan
Dalam sebuah hadis, Rasulullah SAW bersabda bahwa, kebersihan adalah sebagian dari iman. Pribadi Rasulullah SAW memang terkenal bersih dan rapi. Setiap hari Kamis atau Jumat, beliau secara rutin mencukur rambut halus di pipi, memotong kuku, serta memakai minyak wangi.
Hal yang terlihat kecil namun selalu dilakukan Nabi Muhammad SAW untuk menjaga kebersihan adalah mencuci tangan. Nabi Muhammad SAW mencuci tangannya sampai ke sela-sela hingga bersih. Tidak heran jika Nabi tidak pernah mengalami gangguan pencernaan atau sakit perut, walaupun makan hanya dengan menggunakan tangan.
Selain nilai kebaikan hidup Rasulullah, kamu juga bisa meniru kemurahan hatinya saat berbagi kepada orang yang kesusahan. Kamu bisa ikut teladannya dengan mulai Donasi di berbuatbaik.id yang 100% tersalurkan.
.5.Berpuasa
Rasulullah SAW tidak hanya berpuasa saat bulan Ramadan, tetapi juga rutin berpuasa setiap hari Senin, Kamis, dan setiap tanggal 13, 14, dan 15 tiap bulan Islam.
6Tidur Yang Cukup
sulullah SAW memiliki jam tidur yang relatif singkat, yaitu sekitar 4 jam setiap harinya.
Dalam hal tidur/istirahat
a. Jangan tidur larut malam, jam 23.00 usahakan sudah tidur. Antara jam 23.00 - 01.00 organ dalam akan mengalami proses perbaikan, dan proses ini bisa berjalan dengan baik apabila kita dalam posisi tidur. Kita ambil saja contoh, organ hati. Apabila kita terbiasa tidur larut malam melebihi jam 23.00 hati akan rusak dan inilah penyebab utama terjadinya diabetes (sumber penyebab diabetes tidak hanya pankreas).
b. Jangan tidur setelah sholat subuh. Aliran darah ke otak akan tersumbat, gampang pikun dan penyebab utama penyakit stroke.
Jangan tidur antara waktu 'asyar hingga waktu 'isya, daya tahan tubuh menurun dan gampang sakit.
,
Silaturahmi
Silaturahmi bisa memperpanjang usia, melancarkan rezeki dwn memperluas wawasan.
Kesimpulan
Mengikuti pola hidup Nabi Muhammad SAW merupakan hal yang baik, dan sudah teebukti tidaknpeelu diragukan lagi. Kalau kita melakukan dengan istiqomah insyaAllah akan mendapatkan manfaat yang luar biasa.
Metadeskripsi
Sehat adalah harta yang paling berharga. Untuk mencapai kesehatan yang optimal sehat ala rasolullah bisa dijadikan referensi.
•
Segala sesuatu bila diniatkan sebagai ibadah maka akan berpahala.
ReplyDeleteMaka menjaga kesehatan tak hanya bertujuan untuk diri kita saat ini, tapi juga untuk mendapatkan keridhoan-Nya.
Kalau kita sehat, beribadah juga enak dan nyaman.
Ga ada tuh drama - drama pinggang sakit saat rukuk dan sujud.
Ga ada sakit perut saat puasa sunnah.
Dan tidak merasa capek saat sholat malam.
Ya kali, udah susah susah merawat diri agar sehat, eh di akhirat malah ga masuk surga. Hehe.. 😅
Benar sekali, segala sesuatu yang diniatkan ibadah akan membawa manfaat dunia akhirat. Terima kasih telah mampir, Cak
DeleteBanyak sekali teladan yang bisa kita ambil dari Rasulullah ya. Apalagi soal hidup sehat ini juga diajarkan oleh Nabi Muhammad SAW dan bikin hidup kita jadi tenang. Pola makan dan minum saja diatur yaa, padahal sering terlewatkan makan dan minum sesuka hati, huhu.
ReplyDeleteMasyaallah dalam rentang usianya selama 63 tahun, Rasullulah hanya sakit dua kali. Seharusnya ini bisa menjadi pengingat bagi kita untuk senantiasa menjalani gaya hidup yang sehat, bersih, dan aktif.
ReplyDeleteMasyaallah, terima kasih remindernya, beberapa hal yang sering terlupa dengan berbagai alasan, jika mengikuti sunnah rasul tentunya hidup akan lebih sehat ya
ReplyDeleteRasulullah sebagai panutan sudah selayaknya menjadi panutan ummat manusia.
ReplyDeleteHidup sesuai tuntunan alquran dan sunnah itu sudah paling baik ya. Sains itu membenarkan apa yangsudah dijadikan contoh oleh Rosul, masya Allah. Baru tahu kalau tidur sehabis subuh itu bisa jadi penyebab stroke, pantesn sering banget diingatkan.
ReplyDeleteSaya baru tahu yang minum itu mb. Biasanya tahunya minum pas bangun tidur aja, ternyata sebelum dan sesudah mandi juga sunah rasul ya.
ReplyDelete